Berita

39 Dosen UPGRIS Ikuti Pelatihan PEKERTI di UMS

Universitas Muhammadiyah Surakarta menyelenggarakan pelatihan PEKERTI gelombang ke-2. PEKERTI Gelombang ke-2 ini dilaksanakan selama delapan hari. Kegiatan dimulai Kamis, 14 Oktober 2021 sampai dengan Jumat, 22 Oktober 2021. Peserta kegiatan ini adalah 39 dosen UPGRIS (Universitas PGRI Semarang). Kegiatan dibuka oleh Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta, Prof. Dr. Sofyan Anif, M.Si. Pembukaan dihadiri Wakil Rektor 1

39 Dosen UPGRIS Ikuti Pelatihan PEKERTI di UMS Read More »

Peluncuran dan Sosialisasi Panduan Kurikulum Berorientasi MBKM, OBE, Kompetensi Holistik, dan Pengembangan Talenta Universitas Muhammadiyah Surakarta

[carousel_slide id=’441′] Senin, 4 Oktober 2021 BIP menyelenggarakan kegiatan “Peluncuran dan Sosialisasi Panduan Kurikulum”. Kegiatan ini mengundang seluruh dosen, pimpinan universitas, pimpinan fakultas, dan pimpinan program studi di lingkungan UMS. Kegiatan diawali dengan penyampaian arah dan kebijakan pengembangan kurikulum UMS oleh Wakil Rektor 1, Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum. Kurikulum yang dikembangkan di UMS

Peluncuran dan Sosialisasi Panduan Kurikulum Berorientasi MBKM, OBE, Kompetensi Holistik, dan Pengembangan Talenta Universitas Muhammadiyah Surakarta Read More »

BIP Selenggarakan PEKERTI untuk Dosen

Biro Inovasi Pembelajaran (BIP) bekerja sama dengan Biro Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) menyelenggarakan Pelatihan Peningkatan Ketrampilan Dasar Teknik Instruksional (PEKERTI) bagi dosen UMS. Kegiatan diselenggarakan selama lima hari mulai 21 hingga 26 Agustus 2021 dan diikuti oleh 20 peserta. “Program Pekerti ditujukan untuk dosen pemula agar menguasai konsep–konsep dasar dalam pembelajaran dan memiliki kemampuan

BIP Selenggarakan PEKERTI untuk Dosen Read More »